PALOPO,SPIRITKITA – Pada hari Minggu, tanggal 28 Mei 2023, Sekretaris Daerah Palopo, Bapak Drs. H. Firmanza. DP, SH., M.Si, mewakili Walikota Palopo, menghadiri acara Wisuda Program Profesi di Institut Kesehatan dan Bisnis Kurnia Jaya Persada (IKBKJP) Fakultas Kesehatan. Acara tersebut diadakan di Merdeka Convention Hall (MCH) Kota Palopo. Dalam acara wisuda ini, IKBKJP Fakultas Kesehatan […]Read More
JAKARTA,SPIRITKITA — Pada hari Minggu (28/05/2023), Walikota Palopo, HM Judas Amir, menjenguk Datu Luwu, Maradang Mackulau, yang tengah berada di kediaman pribadinya di Jakarta. Kedatangan Walikota didampingi oleh Kajari Palopo, Agus Riyanto, Kapolres Palopo, AKBP Safi’i Nafsikin, dan Kepala BKPSDM Palopo, Farid Kasim Judas. Dalam kunjungannya, Walikota Palopo mengharapkan dukungan doa dari masyarakat Luwu Raya […]Read More
PALOPO,SPIRITKITA – Sekretaris Daerah Kota Palopo, Bapak Drs. H. Firmanza DP, SH., M.Si, mewakili Walikota Palopo, menghadiri kampanye “Aksi Bergizi” di Lapangan Pancasila. Jumat (26 Mei 2023) Dalam acara tersebut, Dinas Kesehatan Kota Palopo menyelenggarakan berbagai kegiatan, antara lain senam bersama anak-anak remaja putri, deteksi dini bagi ibu hamil dan remaja putri seperti pemeriksaan darah, […]Read More
PALOPO,SPIRITKITA – Tuntutan yang di sampaikan oleh Aliansi Mahasiswa Buruh Menggugat (AMBRUG) dalam aksi peringatan Hari Buruh telah di teruskan oleh DPRD Kota Palopo ke DPR Pusat untuk di tindaklanjuti. Dalam sebuah rilis yang di keluarkan oleh Jendlap Aliansi Mahasiswa Buruh Menggugat, Vajrin, pada Rabu (24/5/2023), empat poin tuntutan mereka pada Hari Buruh telah sampai […]Read More
PALOPO,SPIRITKITA – Walikota Palopo Bapak Drs. H.M. Judas Amir, M.H., menandatangani prasasti dan menggunting pita tanda di resmikannya pelayanan Cath Lab, ESWL, dan layanan perawatan jiwa pada Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sawerigading Palopo, Rabu, 24 Mei 2023. Pelaksana Tugas (Plt) Direktur RSUD Sawerigading Palopo, Irsan Anugrah, SKM. M.M., pada peresmian itu menyampaikan bahwa Cath […]Read More
PALOPO,SPIRITKITA – Walikota Palopo, Bapak Drs. H.M. Judas Amir, M.H hadir dalam Rapat Koordinasi dan Penandatanganan Memorandum of Understanding antara Pemerintah Kota Palopo dan Kejaksaan Negeri Palopo. Acara ini di laksanakan di Ruang Pertemuan Ratona Kantor Walikota Palopo pada Rabu, 24 Mei 2023. Dalam sambutannya, perwakilan Bank Sulselbar Cabang Utama Palopo yang di wakili oleh […]Read More
PALOPO,SPIRITKITA – Dinas Sosial Kota Palopo bekerja sama dengan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan penertiban terhadap gelandangan yang berada di sekitar Jalan Landau Kota Palopo pada Rabu, 24 Mei 2023. Kepala Bidang Trantibum (Trantib dan Bina Mental) Salamuddin, S.IP., MM mengungkapkan bahwa kegiatan tersebut di lakukan dalam rangka menertibkan penyakit masyarakat, termasuk gelandangan […]Read More
PALOPO,SPIRITKITA — Satuan Reskrim Polres Palopo berhasil mengungkap dua kasus, yaitu kasus pencurian kotak amal masjid Jami Palopo dan kasus peredaran uang palsu. Dalam kasus pencurian kotak amal masjid Jami Palopo, pelaku dengan inisial “K” telah disangkakan pasal 363 ayat 1 dengan ancaman hukuman sekitar 7 tahun penjara. Barang bukti yang berhasil disita termasuk 3 […]Read More
PALOPO,SPIRITKITA – Asisten I Bidang Pemerintahan Setda Kota Palopo, Ikhsan Asharuddin, S.STP., M.Si yang mewakili walikota palopo membuka secara resmi Pelatihan Kepemimpinan Pengawas Angkatan X yang digelar Badan Kepegawaian dan Pengembangn Sumber Daya Manusia (BKPSDM) bekerjasama dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Provinsi Sulawesi Selatan. Pembukaan kegiatan itu dilaksanakan di Ruang Pertemuan Ratona Kantor Walikota […]Read More
PALOPO, SPIRITKITA – Walikota Palopo Bapak Drs. H.M. Judas Amir, M.H Menghadiri Pelantikan Pengurus Daerah IKA Unhas Kota Palopo Periode 2022-2026 yang di laksanakan di Gedung SCC, Minggu 21 Mei 2023. Para pengurus daerah IKA Unhas Kota Palopo tersebut di lantik oleh Ketua DPW IKA Unhas Sulsel bapak Ir. H. Moh. Ramadhan Pomanto danPenandatanganan berita […]Read More